Takydromus sexlineatus Daudin, 1802 (Kadal Rumput)
Takydromus sexlineatus Daudin, 1802 (Kadal Rumput)
Takydromus sexlineatus Daudin, 1802
Deskripsi:
Panjang ekor biasanya lebih dari tiga kali panjang tubuhnya. Tubuh
berwarna hijau dengan garis berwarna cokelat dan putih dari moncong sampai
ekor. Jantan berwarna lebih terang dari pada betina. Termasuk hewan diurnal.
Habitat:
Dengan tubuhnya yang panjang, spesies ini mampu beradaptasi diantara
rerumputan dan pohon bambu. Biasa ditemukan di hutan sekunder.
Ukuran:
Mencapai 36 cm.
Jenis Pakan:
Serangga kecil seperti lalat dan belalang berukuran kecil
Distribusi:
India, Myanmar, Thailand, Vietnam, Negeri China, Borneo, Sumatra dan
Pulau Jawa
Takydromus sexlineatus Daudin, 1802 (Kadal Rumput) |