Latihan Soal PAS Ganjil Sejarah Indonesia

Latihan Soal PAS Sejarah Indonesia Kelas XII



Penilaian Akhir Semester (PAS) merupakan salah satu bentuk evaluasi yang dilakukan oleh satuan pendidikan dengan tujuan untuk mengetahui daya serap peserta didik pada semua kompetensi dasar yang telah dijalani selama enam bulan (satu semester). Penilaian Akhir Semester Ganjil (PAS) diberikan sebagai kegiatan evaluasi untuk mengukur capaian kompetensi siswa selama satu semester. Hasil PAS selanjutnya diolah dan dianalisis untuk mengetahui ketuntasan belajar siswa.

Untuk lebih "pede" menghadapi PAS, kita sering-sering berlatih mengerjakan soal. Berikut ini adalah Latihan Soal Mapel Sejarah Indonesia Kelas XII Semester 1.

Klik Disini Untuk Masuk Ke Latihan Soal Sejarah Indonesia Kelas XII Semester 1

LihatTutupKomentar