Melihat Lebih Dekat Mikroorganisme Pada Ragi Roti

Roti

 


Roti merupakam makanan yang tidak asing lagi bagi masyarakat Indonesia. Walaupun roti merupakan makanan yang kental dengan kuliner kebarat baratan, akan tetapi tidak sulit untuk menemukan di lingkungan sekitar kita bahkan dengan harga yang terjangkau kita bisa membelinya.
Akan tetapi, pernahkah terlintas di benak kita, mengenai bahan apa yang digunakan serta mikroorganisme apa yang terdapat dalam roti? Roti adalah makanan berbahan dasar utama tepung terigu dan air, yang difermentasikan dengan ragi. Namun dengan kemajuan teknologi, manusia membuat roti diolah dengan berbagai bahan seperti garam, minyak, mentega, ataupun telur untuk menambahkan kadar protein di dalamnya sehingga didapat tekstur dan rasa tertentu. Ragi yang digunakan sangat mudah di dapat. Ragi berisi jamur mikroorganisme yang memiliki bentuk khamir (Yeast). Jamur ini bernama Saccharomyces cerevisiae. Jamur ini tidak terlihat bentuknya seperti apa, tetapi harus dengan bantuan mikroskop. 

Berikut ini adalah penampakan Jamur Saccharomyces cerevisiae yang diamati menggunakan mikroskop dengan perbesaran 10 x 40

LihatTutupKomentar