Kisi Kisi PAT Sejarah Indonesia Kelas X MIPA 1 dan 2
Berikut ini adalah kisi-kisi untuk PAT Sejarah Indonesia Kelas Xyang akan dilaksanakan pada hari Rabu, 07 Juni 2023. Silahkan dipelajari dan semoga sukses.
- Bukti yang memperkuat teori masuknya islam ke Indonesia (Teori Gujarat, Teori Persia, Teori Arab (Mekah)
- Tokoh yang mencetuskan Teoi masuknya islam ke Indonesia
- Alasan agama islam mudah diterima oleh bangsa Indonesia
- Keadaan masyarakat Indonesia sewaktu Islam masuk ke Indonesia
- Pengaruh masuknya agama Islam terhadap kebudayaan bangsa Indonesia
- Raja-raja yang memerintah Kesultanan Aceh
- Kerajaan-kerajaan yang bercorak islam di Indonesia
- Faktor-faktor penyebab keruntuhan Samudera Pasai
- Berkembangnya Banten sebagai pusat perdagangan
- Keistimewaan dari kerajaan Samudera Pasai terhadappeagang dari pulau Jawa
- Raja-raja yang memerintah kerajaan Demak
- Penyebab Perang saudara yang tejadi di Banten
- Tujuan Sultan Agung menyerang Batavia
- Tujuan Demak di bawah pimpinan Raden Patah menyerang Malaka
- Sebab runtuhnya Kerajaan Demak
- Sarana penyebaran islam melalui Kesenian wayang
- Perpaduan antara kebudayaan Hindu dan Islam dalam seni rupa
- Bukti-bukti yang menunjukkan adanya proses akulturasi kebudayaan Indonesia asli dengan kebudayaan Islam
- Akulturasi kebudayaan Indonesia dengan Islam dalam seni bangunan di Indonesia
- Peran penting Bandar-bandar pelabuhan di seluruh Nusantara dalam penyebaran agama Islam di Indonesia
- Aceh dikenal dengan sebutan daerah Serambi Mekah
- Faktor yang turut mempercepat perkembangan Islam di Indonesia
- Media penyebaran agama Islam Indonesia