LK Kunci Identifikasi

Kunci Identifikasi adalah petunjuk yang dapat digunakan untuk menentukan famili, ordo, genus atau spesies pada hewan dan tumbuhan.

Kunci Identifikasi adalah petunjuk yang dapat digunakan untuk menentukan famili, ordo, genus atau spesies pada hewan dan tumbuhan. Kunci ini terdiri dari sederetan pernyataan yang terdiri dari dua baris dan berisi deskripsi dari ciri-ciri organisme yang disajikan dengan ciri yang berlawanan.

Berikut ini adalah cara mudah untuk menngunakan kunci identifikasi sederhana. Semoga bermanfaat :D 

1. Video cara menggunakan kunci identifikasi

Link Youtube: https://youtu.be/EXiH2nZPMkU

2. LK kunci identifikasi

LihatTutupKomentar